Senin, 31 Agustus 2009

Vietnam-Kekalahan Terbesar AS Dalam Sejarah

Perang Vietnam adalah Kekalahan Terbesar Amerika Dalam Sejarah..

Mungkin benar bahwa dalam Perang Vietnam yang berlangsung dari tahun 1959 sampai jatuhnya Saigon tahun 1975, tentara Amerika selalu menang dalam setiap pertempuran besar melawan pasukan Vietnam Utara dan Viet Cong. Namun tragisnya, kesudahan perangnya menunjukkan Amerika lah yang justru mengalamai kekalahan perang terbesar sepanjang sejarahnya. Mengapa tragedi seperti itu dapat terjadi?

Seorang Pendeta Budha memprotes perang Vietnam
Seorang Pendeta Budha memprotes perang Vietnam

menurut latar belakang sejarah yang mengantar terjadinya Perang Vietnam. Kenyataan menunjukkan, sebelum AS mchbatkan diri dalam perang di Asia Tenggara ini, orang Amerika dari rakyatnya hingga para ilmuwan, kaum militer, dan para politisinya, praktis sama sekali tidak mengenal Vietnam. Perhatian dan pengetahuan mereka tentang negeri itu, termasuk kondisi fisik, sejarah, dan kultur rakyatnya, adalah nol besar!

http://sejarahperang.wordpress.com/category/vietnam-war/

Tidak ada komentar: