Selasa, 28 Juli 2009

Siapakah sang penemu penjepit kertas ?


tahukah kamu Ketika Johann Vaaler mempatenkan penemuannya berupa penjepit kertas di tahun 1901, there already were similar designs on the books. William Middlebrook dari Waterbury, Connecticut mempatenkan rancangannya di tahun 1899. Cornelius Brosnan dari Springfield, Massachusetts mempatenkan Konaclip-nya di tahun 1900.
Lalu siapa yang pertama? Diperkirakan Johann Vaaler lah yang pertama. Menggambarkan rancangannya diawal tahun 1899, tapi karena Norwegia tidak memiliki Undang-undang hak cipta pada saat itu, maka dia harus mendaftarkan hak ciptanya di Jerman dan kemudian Amerika Serikat setahun kemudian.

Johann Vaaler lahir pada tanggal 15 March 1866 di Aurskog, Norwegia. Dikenal sebagai seorang penemu pada saat mudanya, dia lulusan bidang ilmu elektronik,sains,dan matematika. Dia sedang dipekerjakan oleh seorang pemilik kantor yang berkaitan tentang penemuan ketika dia menemukan ide tentang penjepit kertas pada tahun 1899.

dari http://anandamaharani04.wordpress.com/2009/07/13/siapakah-penemu-penjepit-kertas/

Tidak ada komentar: